MEDIA E-LEARNING MULTIMEDIA SMKN 6 TEBO SEBAGAI SARANA PELAKSANAAN PTS BERBASIS CBT

 Assalamualaikum WR. WB.

Selamat pagi sahabat blog semuanya...semoga semua dalam keadaan sehat walafiat, hari ini penulis akan memberikan informasi seputar SMK, Khususnya media teknologi. Hari ini kami menyelenggarakan ujian Penilaian Tengah Semester di kompetensi keahlian multimedia SMK Negeri 6 Tebo menggunakan media E-Learning untuk melaksanakan Penilaian Tengah Semester tersebut. 

Media ini digunakan agar lebih efektif, guru hanya menyiapkan soal master dan di masukkan kedalam media ini selanjutnya di ujikan keanak. waktu yang ditentukan sesuai jadwal yang telah dibuat. media ini sangat fleksibel sekali, memudahkan pekerjaan guru sekaligus bisa menghemat anggaran dalam pelaksanaannya. 




Pelaksanaan ujian bisa menggunakan PC komputer atau menggunakan media handphone sebagai sarana pelaksanaannya. Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi sahabat semuanya. 


Post a Comment

0 Comments